Rabu, 21 Desember 2011

Menjadi Medrep handal

menjadi MED-REp Handal, di sini tempatnya Medical representative, atau sering disingkat dengan nama Med-Rep, atau yang sering disebut Detailer. Profesi ini tugasnya “Menjual” atau mempromosikan produk obat dari tempatnya bekerja kepada para dokter. Persaingan di lapangan sangat ketat, terutama di Indonesia ada beratus-ratus perusahaan farmasi yang memproduksi obat dengan kegunaan yang sama. Detailer harus memeras otak agar produk laku “dibeli” atau diresepkan oleh dokter. Memeras otak dan tenaga telah menjadi pekerjaan sehari-hari, terutama bagi Med-Rep yang ingin maju. Kadang harus rela bekerja melebihi jam kerja karyawan lain, bila memang tuntutan pekerjaan mengharuskan . Tips: 1. Detailing dengan serius dan kreatif, hasilnya...

LANGKANYA APOTEKER TEKUNI PROFESI MEDREP

Para sarjana apoteker selama ini amat jarang yang tertarik dengan dunia marketing, khususnya terjun ke profesi medical sales representative (medrep). Padahal, bidang pekerjaan itu sangat menjanjikan pengembangan karier. Dunia marketing, sejatinya selain menantang juga memberikan masa depan yang menjanjikan. Terutama, marketing di perusahaan produsen kimia dan obat-obatan seperti PT Kimia Farma Tbk. Hanya sayangnya, tidak banyak sarjana apoteker yang tertarik untuk menekuni bidang pekerjaan ini.Padahal, kata Direktur Pemasaran PT Kimia Farma Tbk, Agus Anwar, para apoteker yang berminat untuk terjun ke profesi medrep ini punya potensi besar untuk mengembangkan karier di perusahaan ini. “Nah, ini tantangan bagi adik-adik calon apoteker...

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Premium Wordpress Themes